Wenger Minta Spirit FA Dibawa ke Bayern
Editor Bolanet | 8 Maret 2014 22:48
The Gunners harus bermain di Allianz Arena dalam rangka leg kedua babak 16 besar Liga Champions. Tugas mereka berat karena harus mengejar defisit dua gol dari leg pertama jika ingin lolos ke perempat final.
Wenger yakin timnya bisa menyelesaikan misi berat tersebut, asalkan mereka mengusung semangat yang sama kala tim menggulung Everton 4-1.
Kami menampilkan permainan yang berkualitas, dari menit awal hingga akhir. Kami tidak beruntung ketika hanya imbang 1-1 di babak pertama, tutur Wenger menurut laporan resmi Arsenal.
Ini adalah hasil yang penting hari ini. Kami bisa menggunakan ini sebagai insipirasi untuk fokus ke depannya. Kami harus bersemangat dan pergi ke Bayern dengan spirit yang sama, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martinez Pastikan Jagielka Absen Lawan Arsenal
Liga Inggris 7 Maret 2014, 22:34 -
Wenger Sebut Cazorla dan Ramsey Segera Perpanjang Kontrak
Liga Inggris 7 Maret 2014, 21:44 -
Ini Balasan Suporter Liverpool Atas Petisi dari Suporter Arsenal
Bolatainment 7 Maret 2014, 21:32 -
Wenger Puji Kontribusi Flamini di Arsenal
Liga Inggris 7 Maret 2014, 20:47 -
Wenger Akan Berusaha Keras Agar Wilshere Bisa ke Piala Dunia
Liga Inggris 7 Maret 2014, 19:22
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39