Wenger: Mampu Jaga Pemain, Masa Depan Arsenal Akan Cerah
Editor Bolanet | 20 Mei 2015 16:57
Musim ini Arsenal memang belum menemukan konsistensi permainan yang diharapkan. Digadang-gadang akan menjadi penantang gelar, The Gunners justru melempem meskipun akhirnya mampu menembus empat besar.
Berbicara tentang musim mendatang, Wenger enggan muluk-muluk. Menurutnya, bila mereka mampu mempertahankan hubungan dan kesatuan pemain, masa depan Arsenal akan cerah.
Walcott telah absen satu tahun. Wilshere absen sejak November dan kini Kieran Gibbs telah datang kembali, ujarnya.
Saya tahu masa depan kami terang benderang bila saya dapat menjaga para pemain inti yang telah dididik di sini dan bermain bersama selama bertahun-tahun, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hargreaves Tak Yakin Sterling Bisa Beri Arsenal Gelar Premier League
Liga Inggris 19 Mei 2015, 20:28 -
Carragher Masih Ratapi Kegagalan Liverpool Rekrut Sanchez
Liga Inggris 19 Mei 2015, 19:05 -
Wenger Bantah Akan Datangkan Sterling
Liga Inggris 19 Mei 2015, 18:05 -
Agen Sebut Cech Tertarik Gabung Arsenal atau MU
Liga Inggris 19 Mei 2015, 15:09 -
Prediksi Arsenal vs Sunderland 21 Mei 2015
Liga Inggris 19 Mei 2015, 14:23
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39