Wenger: Liverpool Juara? Masih Mungkin
Editor Bolanet | 10 Februari 2014 10:57
Usai kekalahan tersebut, Manajer Arsenal, Arsene Wenger menyanjung performa yang ditampilkan Liverpool dalam laga big match di Anfield. Pria asal Prancis ini secara terbuka menyebut bahwa peluang Liverpool untuk menjadi juara masih terbuka.
Mengapa tidak? Peluang juara Liverpool secara matematis masih belum tertutup, tentu saja mereka masih memiliki peluang untuk meraihnya, ungkap The Professor seperti dilansir Express.
Kemenangan atas Arsenal akan memberi mereka kepercayaan diri tambahan. Namun Premier League adalah liga yang sulit, anda bisa kalah kapan saja jika tidak berada dalam kondisi terbaik.
Dengan tambahan tiga poin, saat ini Liverpool telah mengoleksi 50 angka, hanya tertinggal 6 angka dari yang berada di urutan teratas. Arsenal sendiri kini menghuni peringkat kedua dengan poin 55.[initial]
Baca Juga
- Pellegrini: Arsenal Favorit Juara, Chelsea Bukan
- Mertesacker Terlibat Adu Pukul Dengan Yaya Sanogo?
- Usai Dibantai Liverpool, Szczesny Malah Pamer Skor Flappy Bird
- Dibantai Liverpool, Wenger Minta Arsenal Segera Bangkit
- Wenger: Yang Bagus Dari Arsenal Hanya Suporternya
- Review: Liverpool Binasakan Arsenal di Anfield
- Hajar Arsenal, Rodgers: Liverpool Luar Biasa!
- Koscielny Berdebar Hadapi 'Neraka Februari'
- Ozil Pamerkan Foto Bersama Dua Anjing Peliharaannya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lee Dixon Ragukan Arsenal Raih Juara EPL
Liga Inggris 9 Februari 2014, 23:02 -
'Peluang Liverpool Juara Semakin Terbuka'
Liga Inggris 9 Februari 2014, 22:26 -
Diisukan Mendekat ke Barca, Reina Masih Bungkam
Liga Spanyol 9 Februari 2014, 20:01 -
Liverpool dan United Pantau Gelandang Muda Belanda
Liga Inggris 9 Februari 2014, 19:52 -
Skrtel: Ini Kemenangan Sempurna!
Liga Inggris 9 Februari 2014, 16:51
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39