Wenger: Komentar Mou Memalukan Chelsea
Editor Bolanet | 17 Februari 2014 02:40
Sebelumnya, Mourinho menyebut Wenger hanyalah pelatih yang tak mampu membawa timnya juara. Selain itu Mou juga menyebutkan bahwa Wenger 'spesialis gagal'.
Nah, setelah Arsenal sukses menundukkan Liverpool di ajang Piala FA dengan skor 2-1, Wenger melakukan pembalasan dengan menyerang Mourinho.
Aku tidak ingin melakukan hal yang sama seperti yang ia lakukan. Komentar itu konyol dan tidak sopan, cetus Wenger.
Saya tidak pernah berbicara tentang dirinya (Mourinho) dalam konferensi pers saya. Saya tahu satu hal, komentar itu lebih memalukan bagi Chelsea daripada bagi saya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Tebus Cavani 50 Juta Pounds?
Liga Inggris 16 Februari 2014, 23:30 -
'Komentar Mourinho Sangat Tidak Sopan'
Liga Inggris 16 Februari 2014, 22:27 -
'Agar Juara Liverpool Harus Menang Semua Laga Kandang'
Liga Inggris 16 Februari 2014, 22:10 -
Nasri: Menang Atas Chelsea Jadi Modal Lawan Barca
Liga Champions 16 Februari 2014, 21:39 -
'Belum Ada Deal Antara Rooney dan Man United'
Liga Inggris 16 Februari 2014, 20:15
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39