Wenger Kembali Buka Suara Soal Masa Depan Sanchez dan Ozil
Rero Rivaldi | 18 April 2017 10:20
Bola.net - - Arsene Wenger memberikan pesan soal apakah benar atau tidak spekulasi mengenai masa depan Mesut Ozil dan Alexis Sanchez sudah mempengaruhi .
Wenger mendampingi Arsenal meraih kemenangan tandang di Riverside kala mereka menang 2-1 atas Middlesbrough semalam. Ozil dan Sanchez mencetak dua gol kemenangan tim di laga itu.
Namun hingga kini, mereka berdua masih belum memberikan komitmen terkait masa depan di klub.
Wenger sementara itu, juga tak kunjung memberikan kepastian apakah ia akan bertahan atau hengkang dari Emirates.
Namun ketika ditanya apakah isu mengenai kontrak telah mempengaruhi timnya, ia mengatakan di Express: Siapa yang tahu? Kami ada di posisi di mana kami ingin bermain bagus - anda selalu bisa menemukan penjelasan.
Kami profesional dan tugas kami adalah menunjukkan performa apik meski situasinya sulit dan kurang ada kejelasan.
Arsenal kini duduk di peringkat enam klasemen, terpisah tujuh poin dari Manchester City yang ada di posisi empat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Seruan Penyemangat Bellerin Untuk Arsenal
Liga Inggris 17 April 2017, 21:50 -
Benzema Diincar Untuk Jadi Pengganti Sanchez
Liga Inggris 17 April 2017, 20:07 -
Arsenal Dibantai Bayern, Ozil Teringat Petuah Mourinho
Liga Champions 17 April 2017, 19:06 -
Di Arsenal, Ozil Terbantu Oleh Robert Pires
Liga Inggris 17 April 2017, 18:43 -
5 Calon Pengganti Santi Cazorla di Arsenal
Editorial 17 April 2017, 15:57
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39