Wenger Kecewa Hanya Bisa Capai Empat Besar
Editor Bolanet | 5 Mei 2015 15:14
Saat ini Arsenal berada di peringkat tiga klasemen Premier League. Perolehan poin The Gunner menyamai Manchester City di peringkat dua, setelah mendapatkan kemenangan melawan Hull City dini hari tadi (5/5). Dengan 70 angka yang sudah dikumpulkan, Arsenal memastikan menyabet tiket Liga Champions musim depan.
Lolos ke kompetisi Eropa musim depan, tak lantas membuat bos Arsenal merasa puas. Tim kota London tersebut sejatinya bisa lebih bagus daripada sekarang seandainya mampu mengawali musim dengan baik.
Kami hanya mengamankan posisi empat besar. Mari melihat apa yang terjadi selanjutnya, ucap Wenger pada The Telegraph.
Saya bukan nabi. Sepakbola tak bisa diprediksi, tak seorang pun tahu tim mana yang paling kuat di awal musim. Yang paling penting adalah mengawali musim dengan baik. tegas Wenger. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Sebut Beda Arsenal & Chelsea Ada di Mental
Liga Inggris 4 Mei 2015, 23:07 -
Eks Chelsea Nilai Podolski Sudah Tidak Punya Tempat di Arsenal
Liga Inggris 4 Mei 2015, 19:14 -
Soal Giroud, Wenger dan Henry Beda Pendapat
Liga Inggris 4 Mei 2015, 18:34 -
Wenger Tunggu Musim Berakhir Untuk Beri Arsenal Penilaian
Liga Inggris 4 Mei 2015, 17:15 -
Paulista Yakin Arsenal Juara Premier League Musim Depan
Liga Inggris 4 Mei 2015, 17:03
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39