Wenger: Jika Ingin Main di Arsenal, Debuchy Harus Lakukan Ini
Rero Rivaldi | 24 November 2016 08:18
Bola.net - - Arsene Wenger menantang Mathieu Debuchy untuk membuktikan bahwa ia masih punya masa depan di .
Debuchy, yang kini berusia 31 tahun, masih harus memulihkan cedera betis dan tidak masuk dalam skuat yang menghadapi PSG di Liga Champions dini hari tadi.
Pemain Prancis diyakini merasa frustrasi dengan minimnya menit bermain yang ia dapat di Emirates, dan posisinya kini direbut oleh Hector Bellerin.
Carl Jenkinson juga diyakini akan lebih diutamakan daripada dirinya dan hal ini memancing kabar yang mengatakan bahwa sang pemain akan hengkang di Januari mendatang.
Namun Wenger mengatakan di Express: Mathieu tinggal sedikit lagi bisa bermain - dia baru bermain selama 70 menit di tim U21 akhir pekan lalu dan saya sempat berpikir memainkannya malam ini.
Namun bagi saya, tidak ada cukup kompetisi untuk memainkannya di Liga Champions, kompetisi yang diwarnai oleh intensitas tinggi.
Saya kira dia membutuhkan satu atau dua pekan. Jika dia mampu melewati pekan ini dengan baik, dia akan berlatih lagi bersama tim utama.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Aguero Lawan Barca Buat Eks City Ini Terkesima
Liga Champions 23 November 2016, 23:54 -
Tottenham Tak Siap Main di Liga Champions
Liga Champions 23 November 2016, 19:18 -
Performa Pjanic Tak Memuaskan, Allegri Tetap Santai
Liga Champions 23 November 2016, 18:24 -
Allegri Puji Performa Kean Kontra Sevilla
Liga Champions 23 November 2016, 17:56 -
Gol Penalti Terbanyak UCL, Juventus Lewati Milan
Liga Champions 23 November 2016, 15:50
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40