Wenger Isyaratkan Vermaelen Tak Betah di Arsenal
Editor Bolanet | 21 Juli 2014 07:34
- Manajer , Arsene Wenger, mengaku bahwa kapten klub, Thomas Vermaelen, yang selama ini menjadi incaran Manchester United, bisa pergi di musim panas ini karena sudah tidak betah berkarir di Emirates.
Pemain asal Belgia tersebut kalah bersaing dari Per Mertesacker dan Laurent Koscielny di tim utama musim lalu. Setan Merah dikabarkan siap menampung Vermaelen, usai sebelumnya melancarkan tawaran senilai 6 juta poundsterling.
Saya tidak bisa menjamin (ia akan bertahan), tutur Wenger pada reporter.
Namun andai ia pergi, saya akan mendatangkan seorang bek tengah lainnya, pungkas sang manajer.
Vermaelen merupakan bagian dari skuat Belgia yang bermain di Piala Dunia 2014 Brasil. [initial]
(gl/rer)
Pemain asal Belgia tersebut kalah bersaing dari Per Mertesacker dan Laurent Koscielny di tim utama musim lalu. Setan Merah dikabarkan siap menampung Vermaelen, usai sebelumnya melancarkan tawaran senilai 6 juta poundsterling.
Saya tidak bisa menjamin (ia akan bertahan), tutur Wenger pada reporter.
Namun andai ia pergi, saya akan mendatangkan seorang bek tengah lainnya, pungkas sang manajer.
Vermaelen merupakan bagian dari skuat Belgia yang bermain di Piala Dunia 2014 Brasil. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jual Rumah, Vidal Akan Hengkang?
Bolatainment 20 Juli 2014, 22:33 -
United Beri Vidal 10 Juta Pounds Per Musim?
Liga Inggris 20 Juli 2014, 22:29 -
Mourinho Tak Takut Dengan Van Gaal
Liga Inggris 20 Juli 2014, 20:32 -
Robson Sarankan United Boyong Bek Tengah Tangguh
Liga Inggris 20 Juli 2014, 19:36 -
'Van Gaal Akan Kembalikan Gaya Main Manchester United'
Liga Inggris 20 Juli 2014, 16:47
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39