Wenger Ingin Angkut Arbeloa dari Madrid
Editor Bolanet | 1 September 2014 13:57
Pemain berusia 31 tahun itu sebelumnya sempat dihubungkan dengan kepindahan ke sebuah klub Arab, usai mendapat begitu banyak tekanan di Real Madrid dua musim belakangan.
Namun Wenger berniat untuk memberikan eks penggawa tersebut kesempatan di Premier League. Apalagi, lini belakang The Gunners memang tengah kekurangan personil usai mereka menjual Thomas Vermaelen ke Barcelona di musim panas ini.
Menurut laporan yang diturunkan oleh El Confidencial, Arsenal bakal segera mendapatkan Arbeloa dari Madrid, usai negosiasi antara kedua klub berjalan dengan lancar.
Membela Madrid semenjak tahun 2009, Arbeloa sudah memenangkan satu gelar La Liga, satu liga Champions, dua Copa del Rey, satu Piala Super Spanyol, dan satu Piala Super Eropa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hernandez Setuju Pindah ke Madrid?
Liga Inggris 31 Agustus 2014, 22:58 -
Gerrard Optimis Liverpool Lolos ke 16 Besar UCL
Liga Champions 31 Agustus 2014, 22:35 -
Falcao Bantah Tweet Gabung Madrid
Liga Champions 31 Agustus 2014, 16:08 -
Pernah Jadi Rival, Alonso Kini Belajar Dari Guardiola
Liga Champions 31 Agustus 2014, 13:38 -
Ancelotti Istirahatkan Ronaldo Demi Atletico
Liga Spanyol 31 Agustus 2014, 13:14
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39