Wenger: Giroud Ambisius Seperti Sanchez
Rero Rivaldi | 6 Januari 2017 13:00
Bola.net - - Arsene Wenger belum lama ini membalas kritik yang ditujukan pada anak buahnya di , Olivier Giroud.
Pemain Prancis itu dituding tidak punya hasrat yang besar untuk menang, usai ia menghabiskan banyak menit di waktu tambahan, setelah mencetak gol penyeimbang di pertandingan yang berakhir dengan skor 3-3 melawan Bournemouth.
Banyak orang membandingkan reaksi Giroud tersebut dengan apa yang ditunjukkan oleh Alexis Sanchez, di mana pemain Chile tampak marah dan membuang sarung tangannya, usai pertandingan di Dean Court berakhir.
Namun Wenger lantas coba membela Giroud dan mengatakan di ESPN: Giroud adalah seorang pemenang juga. Dia seorang petarung, dia adalah pemenang.
Saya bisa mengerti Giroud, karena dia kira pertandingan sudah selesai, gol itu terjadi di menit ke-92, anda mencetak gol dan tidak kalah. Kita bisa mengerti itu. Namun idealnya, anda tidak akan menghabiskan waktu, namun saya bisa memahami responnya.
Dia mencetak gol demi gol dan dia mencetak gol yang penting. Dan dia memberikan dua assist dan satu gol malam itu dan anda bisa mengerti mengapa ia bahagia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Pertimbangkan Boyong Bek Porto
Liga Inggris 5 Januari 2017, 23:59 -
Kekalahan Chelsea Hidupkan Harapan Wenger
Liga Inggris 5 Januari 2017, 22:58 -
Mesut Ozil Sudah Kembali Berlatih setelah Sakit
Liga Inggris 5 Januari 2017, 21:38 -
Coquelin Menepi Sebulan, Welbeck Segera Comeback
Liga Inggris 5 Januari 2017, 19:07 -
The Gunners Pakai Tim Cadangan di Piala FA
Liga Inggris 5 Januari 2017, 18:21
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39