Wenger Gaungkan Suara Kebangkitan Arsenal
Editor Bolanet | 2 Maret 2016 09:30
Arsenal memang harus membayar mahal kekalahan 2-3 atas Manchester United akhir pekan lalu dalam usaha mereka terus mendekati Leicester City di puncak klasemen. Hasil itu membuat jarak mereka dengan The Foxes kembali menjauh.
Ya, sebelum kalah dari Manchester United, The Gunners juga harus menanggung malu saat melawan Barcelona di leg pertama babak 16 besar Liga Champions sebelumnya.
Apa yang ingin kami lakukan adalah melawan semua rintangan yang melawan kami saat ini. Cara terbaik untuk melakukannya adalah berjuang bersama-sama untuk itu. Kami telah keluar dari minggu yang buruk dan berharap memiliki minggu yang lebih baik saat ini, ujarnya.
Kami profesional dan kami ingin fokus pada bagaimana kami merespon kekalahan itu. Itu bisa terjadi. Kami kalah 2-3 di Manchester United, kami tak senang dengan hasilnya tapi bila anda menganalisis permainan kami kehilangan fokus dua kali dan itu harus dibayar mahal, ujarnya.
Kami memberi banyak perlawanan pada Barcelona tapi hasilnya mengecewakan dan itu berdampak pada kepercayaan diri kami melawan MU, tapi kami ingin fokus pada yang positif dan bangkit. Kami ingin memberikan yang terbaik dari sekarang hingga akhir musim, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
7 Pemain Target Arsenal dengan Modal 70 Juta yang Tersedia
Editorial 1 Maret 2016, 23:59 -
Fans Arsenal Sobek-sobek Jersey Usai Kalah dari MU
Bolatainment 1 Maret 2016, 21:26 -
Wenger: Ada Uang untuk Belanja Pemain
Liga Inggris 1 Maret 2016, 19:21 -
Alex Chamberlain Menepi Dua Bulan
Liga Inggris 1 Maret 2016, 18:26 -
Arsenal Sudah Dapatkan Wonderkid Nigeria
Liga Inggris 1 Maret 2016, 17:54
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39