Wenger Dorong Perez dan Mustafi Buktikan Kemampuan
Editor Bolanet | 13 September 2016 08:59
Pemain berharga 17 juta poundsterling mencatat start kurang bagus ketika The Gunners menang atas Southampton pekan lalu.
Dan manajer Prancis juga memberikan dukungan pada Shkodran Mustafi, yang juga menjalani debut di laga melawan Soton, untuk menunjukkan yang terbaik di klub.
Saya berharap demikian. Saya kira ia membuat 17 gol musim lalu. Di babak kedua, saya kira ia mampu menunjukkan aksi yang lebih bagus. Tidak mudah untuk bermain bagus di kandang, dan ada tekanan dari semua orang ke arah mereka, tutur Wenger di Express.
Anda bisa lihat, terutama dengan Mustafi, karena di babak kedua ia lebih nyaman ketimbang babak pertama.
Saya merasa keduanya masih belum terlalu fit. Mereka kurang bermain dan di babak kedua mereka lebih baik ketimbang di babak pertama. Mereka sedikit terkejut dengan kecepatan dan komitmen di Premier League, namun mereka akan beradaptasi. Keduanya tampil lebih bagus di babak kedua. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Liga Champions: PSG vs Arsenal
Liga Champions 12 September 2016, 17:32 -
Prediksi PSG vs Arsenal 14 September 2016
Liga Champions 12 September 2016, 17:28 -
Wilshere: Howe Sempurna Untuk Saya
Liga Inggris 12 September 2016, 16:50 -
Merson Pertanyakan Transfer Lucas Perez
Liga Inggris 12 September 2016, 15:50 -
Mau Sukses, Wenger Disarankan Tiru Mourinho
Liga Inggris 12 September 2016, 15:10
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39