Wenger Dihina, Wenger Terima
Richard Andreas | 10 Maret 2018 14:00
Bola.net - - Jelang pertemuan Arsenal kontra Watford pada Minggu (11/3) WIB nanti, Arsene Wenger mengaku dia tidak perlu membalas perkataan kapten Watford, Troy Deeney. Beberapa waktu lalu, Deeney menuding Arsenal sebagai tim yang sangat lebah dan kurang keberanian.
Performa Arsenal dalam lima laga terakhir pun seakan mendukung komentar Deeney tersebut. Yakni kalah empat kali beruntun dan baru merasakan kemenangan di kandang AC Milan (2-0) pada 16 besar Liga Europa, Jumat (9/3) dini hari lalu.
Namun demikian, Wenger mengaku dirinya sudah 'kenyang' atas kontroversi. Pelatih yang sudah menangani Arsenal sejak 1996 itu pun tidak mau berkomentar membalas Deeney, dan memilih untuk menjawab kritik dengan performa di lapangan.
Ada pikir saya belum cukup dengan kontroversi dalam beberapa minggu terakhir? Anda mau saya menambahkan beberapa lagi? canda Wenger dikutip dari fourfourtwo.
Yang bisa kami lakukan, seperti biasanya, adalah untuk merespon di lapangan dengan performa kami, bukan fokus pada komentar banyak orang.
Dia menambahkan, jika dirinya benar-benar berniat merespon banyak komentar buruk tersebut, maka amarah akan menelannya.
Anda pasti sudah memahami bahwa jika saya merespon setiap komentar itu, saya bisa menjadi sangat marah. Memang sekarang saya marah, tetapi saya bisa jauh lebih marah lagi, tutup dia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mkhitaryan Menderita di Arsenal, Mourinho Tersenyum Bahagia
Liga Inggris 9 Maret 2018, 22:30 -
Diintip Juventus, Arsenal Pasang Banderol Selangit Untuk Bellerin
Liga Inggris 9 Maret 2018, 22:10 -
Ozil Diklaim Sudah Tidak Layak Bela Arsenal
Liga Inggris 9 Maret 2018, 21:50 -
Kalahkan Milan, Arsenal Disebut Diuntungkan Wasit
Liga Eropa UEFA 9 Maret 2018, 21:30 -
Juventus Kubur Mimpi Arsenal dan PSG Untuk Pemain Ini
Liga Inggris 9 Maret 2018, 19:50
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39