Wenger Desak Petinggi Arsenal Segera Datangkan Cheryshev
Editor Bolanet | 6 Agustus 2015 17:04
Nama terakhir memang tengah dikaitkan dengan beberapa klub Inggris. Selain Arsenal, ada juga Liverpool yang tertarik dengan pemain berusia 24 tahun tersebut.
Arsenal sendiri disebut telah memberikan tawaran sebesar 14,9 juta poundsterling kepada Real Madrid. Namun tawaran tersebut ditolak karena Los Blancos disebut hanya akan melepasnya tak kurang dari 15,3 juta poundsterling.
Seperti dilansir Metro, Wenger sangat ingin mendatangkan pemain Rusia tersebut untuk mengisi pos sayap mereka. Pasalnya Wenger disebut musim ini lebih tertarik untuk menempatkan Theo Walcott sebagai penyerang ketimbang sebagai seorang winger seperti sebelumnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sang Kekasih Sudah Tak Sabar Tunggu De Gea Pulang ke Madrid
Liga Inggris 5 Agustus 2015, 21:50 -
Pemuda Ini Habiskan Uang Jutaan Agar Mirip Ronaldo
Bolatainment 5 Agustus 2015, 20:25 -
Kembali ke Allianz Arena, Toni Kroos Merasa Spesial
Liga Spanyol 5 Agustus 2015, 19:45 -
Karim Benzema Jalin Kontrak Empat Tahun dengan Arsenal?
Liga Inggris 5 Agustus 2015, 19:08 -
Hadapi Mantan, Modric Kena Kolong Pemuda 19 Tahun
Open Play 5 Agustus 2015, 16:36
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40