Wenger: Barkley Salah Satu Pemain Muda Terbaik Dunia
Editor Bolanet | 6 April 2014 15:46
Nama Barkley memang tengah menjadi pembicaraan. Performanya yang luar biasa di usianya yang masih 20 tahun bersama Everton membuat banyak pihak kagum. Tak terkecuali Arsene Wenger.
Dari seorang pemain muda, dia tiba-tiba meyakinkan semua orang bahwa dia punya potensi yang sangat besar dan juga talenta. Dia juga memiliki dampak besar di sebuah pertandingan besar, puji Wenger kepada The Mirror.
Dia memiliki kombinasi kualitas teknik dan penguasaan bola. Di mana dua hal ini adalah sesuatu yang sulit digabungkan di lini tengah. Bagi saya, dia adalah salah satu yang terbaik yang pernah saya lihat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lukaku Akui Kalahkan Arsenal Vital untuk Liga Champions
Liga Inggris 5 April 2014, 21:42 -
Wenger Bandingkan Ramsey dengan Lampard
Liga Inggris 5 April 2014, 21:34 -
Syarat dan Ketentuan Berlaku, Morata Milik Arsenal
Liga Inggris 5 April 2014, 19:25 -
Arsenal Hargai Vucinic 12 Juta Euro?
Liga Inggris 5 April 2014, 18:07 -
Bentrok Arsenal vs Everton Akan Berjalan Menarik
Liga Inggris 5 April 2014, 05:57
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39