Wenger Anggap Tingkah Wilshere Lebih Baik dari Ronaldo dan Messi
Editor Bolanet | 8 April 2016 08:02
Wenger berkeras bahwa Wilshere tidak membuat kesalahan besar, usai belum lama ini beredar foto yang menunjukkan sang pemain sedang berada di luar sebuah klub malam di London, berbincang dengan seorang petugas polisi.
Bagi saya, ini hanya kejadian kecil. Kami fokus pada West Ham akhir pekan ini dan hal tersebut tidak terlalu mengganggu saya. Ia memang libur keesokan harinya, tutur Wenger pada Daily Star.
Ketika Wenger diberitahu bahwa Messi dan Ronaldo tidak akan pernah keluar pada jam 2 dini hari, sang manajer mengatakan: Mereka sebelumnya pernah tertangkap kamera 48 jam sebelum pertandingan, sesuatu yang tak pernah dilakukan Wilshere sebelumnya. Ia adalah sosok yang amat serius dengan kehidupannya.
Biarkan ia pulih, bersiap, dan kembali, dan jika ia bermain bagus untuk Inggris di Euro, ia akan jadi pahlawan. Jack sama sekali bukan peminum. Saya bahkan tak khawatir dengan hal tersebut. Tentu, meminum alkohol adalah masalah bagi pemain. Namun ia tidak kecanduan alkohol. [initial]
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aaron Ramsey Siap Turun Lawan West Ham
Liga Inggris 7 April 2016, 22:39 -
Arsenal Lirik 'New Pirlo' Milik AC Milan
Liga Inggris 7 April 2016, 22:22 -
Wenger: Iwobi Pemain Arsenal Sejati
Liga Inggris 7 April 2016, 22:00 -
West Ham Fokus Kalahkan Arsenal, Kemudian MU
Liga Inggris 7 April 2016, 21:48 -
Wenger Belum Menyerah Kejar Leicester
Liga Inggris 7 April 2016, 17:51
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39