Wenger Alihkan Perhatian ke Bek Crystal Palace
Editor Bolanet | 3 Agustus 2016 12:29
The Daily Mail mengatakan Arsene Wenger amat ingin mendatangkan bek anyar, usai Per Mertesacker mengalami cedera lutut dan dipastikan bakal absen sekitar lima bulan.
Dann, yang baru saja ditunjuk sebagai kapten Palace, kini masuk radar manajer Prancis.
Dann masih punya empat tahun yang berlaku di kontraknya sekarang, dan The Eagles baru saja memberinya kesepakatan anyar di Selhurst Park musim panas lalu.
Ia mencatat 35 penampilan di Premier League musim lalu dan juga tampil cukup impresif di bawah asuhan manajer Alan Pardew. [initial]
(tdm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabriel Paulista Titik Lemah Pertahanan Arsenal
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 23:34 -
Szczesny Hengkang, Ospina Mantap Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 21:41 -
Terlalu Murah, Tawaran Arsenal Untuk Mustafi Ditolak
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 19:27 -
Agen: Griezmann Tolak Tawaran Klub Premier League
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 15:37 -
Vermaelen ke Roma Terkendala Harga
Liga Italia 2 Agustus 2016, 14:41
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39