Wenger Akui Arsenal Ingin Beli Tiga Pemain
Editor Bolanet | 16 Mei 2016 07:36
Tahun lalu, The Gunners hanya membeli kiper Petr Cech, dengan harga 11 juta poundsterling dari .
Klub London Utara sudah beberapa kali dikaitkan dengan transfer pemain seperti Alvaro Morata, Mauro Icardi,dan Granit Xhaka, yang disebut bakal dibeli dengan harga 33,8 juta poundsterling.
Wenger mengklaim bahwa timnya akan mendatangkan wajah baru, namun tidak ingin membuat banyak perubahan di skuatnya musim ini.
Kami ingin membuat skuat stabil di musim panas, dan juga memperkuatnya, jika memang mungkin. Anda ingin grup terus merasakan stimulus dan percaya bahwa kami sudah meningkatkan kualitas, tutur Wenger pada Evening Standard.
Saya harus bilang, kami ingin menggabungkan stabilitas teknis dengan pemain yang kami tahu ingin bermain dan mengenal permainan kami. Mungkin mendatangkan tiga pemain - itu sepertinya cukup untuk saya.
Arsenal finish di peringkat dua klasemen akhir Premier League, usai menang atas Aston Villa pekan lalu. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Arsenal vs Aston Villa: Skor 4-0
Liga Inggris 15 Mei 2016, 23:04 -
Arsenal Siapkan 20 Juta untuk Ashley Williams
Liga Inggris 15 Mei 2016, 20:03 -
Bertahan di Arsenal, Alexis Sanchez Tuntut Kenaikan Gaji
Liga Inggris 15 Mei 2016, 00:10 -
Chelsea Barter Eden Hazard dengan James Rodriguez?
Liga Inggris 14 Mei 2016, 23:50 -
Soal Masa Depan di Arsenal, Wenger Tak Mau Buru-buru
Liga Inggris 14 Mei 2016, 11:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39