Wenger: Ada Delapan Klub Calon Juara Premier League
Editor Bolanet | 11 Agustus 2016 11:29
Hal tersebut tidak terlepas dari kejutan yang dibuat oleh Leicester City musim lalu, dengan keluar sebagai kampiun, meski sebelumnya harus berjuang ekstra keras hanya untuk lolos dari jurang degradasi.
Wenger pun mengakui liga musim ini akan amat sulit untuk diprediksi.
Amat sulit untuk diprediksi dan salah satu masalah di Premier League modern adalah, siapa yang mengira Leicester akan menjadi juara musim lalu? Tidak ada seorang pun, tutur Wenger pada Sky Sports.
Hari ini anda akan memperhitungkan tujuh hingga delapan tim yang bisa memenangkannya.
Anda selalu memiliki tim yang bisa mengejutkan dan kemudian enam atau tujuh klub yang memiliki ambisi untuk memenangkannya. [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Prediksi Duo Jerman Bikin Man City Lebih Tangguh
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 23:57 -
Arsenal Incar Lewandowski dan Antoine Griezmann
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 23:19 -
Mesut Ozil Tak Peduli Kritik Media
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 23:12 -
Xhaka: Tak Ada Pemain No. 10 Lebih Baik dari Ozil
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 23:05 -
'Riyad Mahrez Segera Gabung Arsenal'
Liga Inggris 10 Agustus 2016, 22:24
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39