Welbeck Diperkirakan Cuti Sebulan di Arsenal
Rero Rivaldi | 19 September 2017 10:10
Bola.net - - Striker , Danny Welbeck, dikabarkan akan absen bermain cukup lama, sekitar sebulan, usai mengalami cedera pangkal paha di akhir pekan.
Pemain Inggris ditarik keluar di menit ke-73 kala Gunners bermain imbang tanpa gol melawan Chelsea di Stamford Bridge, pasca bertabrakan dengan David Luiz.
Menurut laporan Daily Mail, tidak ada kepastian soal kapan sang pemain bisa kembali turun, namun menjelang tes medis lanjutan di tengah pekan, ada kemungkinan penyerang 26 tahun diperkirakan akan harus absen selama empat pekan.
Jika memang itu benar, Welbeck takkan bisa bermain di laga Piala Liga pekan ini melawan Doncaster Rovers, dan juga pertandingan Premier League melawan West Brom dan Brighton.
Eks penyerang Manchester United juga akan absen di pertandingan Liga Europa melawan BATE Borisov dan juga Kualifikasi Piala Dunia antara Inggris dengan Slovenia dan Lithuania.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain-pemain Madrid Tak Inginkan Kehadiran Sanchez
Liga Spanyol 18 September 2017, 21:21 -
Kecewanya Gary Cahill Gagal Kalahkan Arsenal
Liga Inggris 18 September 2017, 15:25 -
Mustafi: Arsenal Tim Yang Tak Malu Belajar
Liga Inggris 18 September 2017, 15:05 -
Minus Ozil dan Sanchez, Carragher Malah Anggap Arsenal Impresif
Liga Inggris 18 September 2017, 14:40 -
Apes! 'Gol' Mustafi Bikin Fans Arsenal Diciduk Polisi Stamford Bridge
Bolatainment 18 September 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39