Wasit Akui Salah Beri 'Penalti Spanyol'
Editor Bolanet | 14 Januari 2014 13:25
Bos Stoke, Mark Hughes marah karena ia menganggap Sterling hanya mendapat kontak minimal dari beknya sehingga patut dikategorikan sebagai tindakan diving. Sebaliknya, Brendan Rodgers menyebut penalti yang diberikan oleh wasit dengan istilah 'penalti spanyol'.
Nah baru-baru ini pada The Daily Mail, wasit Anthony Taylor mengakui bahwa ia salah memberikan penalti itu pada Sterling. Setelah melihat tayangan ulang pertandingan, ia menyadari kekeliruannya dan disebut akan segera mengirimkan permintaan maaf secara pribadi pada Hughes.
Well, apapun yang terjadi sekarang, yang jelas Liverpool sudah mengantongi tiga poin atas Stoke dan mereka semakin nyaman berada di posisi empat besar klasemen sementara Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henderson Puji Duo Striker Liverpool
Liga Inggris 13 Januari 2014, 23:37 -
Mata: Man City Dan Liverpool Sebagai Favorit Juara
Liga Inggris 13 Januari 2014, 19:33 -
Premier League Team of The Week (Pekan ke-21)
Editorial 13 Januari 2014, 17:43 -
Aksi Selebrasi 'Hulk' Suarez Jadi Parodi
Open Play 13 Januari 2014, 17:21 -
Henderson: Suarez Buat Reputasi Saya Bagus
Liga Inggris 13 Januari 2014, 13:35
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10