Warganet Kompak Sebut Pemain Cadangan MU Sebagai Dalang Kekalahan: Tak Tahu Diri!
Yaumil Azis | 23 September 2021 05:15
Bola.net - Kiprah Manchester United di pentas Carabao Cup telah resmi berakhir. Sebab, pasukan Ole Gunnar Solskjaer tersebut kalah usai menghadapi West Ham dalam laga putaran ketiga yang digelar di Old Trafford hari Kamis (23/9/2021).
Malaikat pencabut nyawa the Red Devils di Carabao Cup itu bernama Manuel Lanzini. Gelandang serang berkebangsaan Argentina tersebut mencetak gol semata wayang West Ham ketika pertandingan baru berjalan selama sembilan menit.
Beragam reaksi di media sosial timbul usai pertandingan. Fans Manchester United tampak kesal dengan pemain-pemain yang diberi kesempatan unjuk gigi namun tak mampu menunjukkan kualitasnya. Berikut rangkuman reaksi warganet di Twitter.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Eksperimen Taktik Bisa Berbuah Pemecatan
Hilang Rasa Hormat Buat Ole
Dikasih Kesempatan, Tapi Gak Sadar Diri
Jual Sepaket: Martial, Fred, dan Ole
Seleksi Pemain Lapis Kedua
Martial Ngapain Sih?
Tim B yang Gak Layak Disebut Tim B
Buang Martial!
Martial Tidak Bisa Ditolong Lagi
Malu Dong Sama Greenwood
Penyerang yang Satu Itu Kok Masih Ada Sih?
Seenggaknya Cetak Gol Kek
Sadar Diri Dong, Hei Martial!
(Twitter)
Baca Juga:
- Man of the Match Manchester United vs West Ham: Alphonse Areola
- Hasil Pertandingan Manchester United vs West Ham: Skor 0-1
- Ihwal Comeback Marcus Rashford, Begini Kata Solskjaer
- Lawan West Ham, Edinson Cavani Belum Bisa Diturunkan Manchester United
- Jumpa West Ham Dua Kali Dalam Tiga Hari, Solskjaer: Gaskeun!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ihwal Comeback Marcus Rashford, Begini Kata Solskjaer
Liga Inggris 22 September 2021, 21:40 -
Lawan West Ham, Edinson Cavani Belum Bisa Diturunkan Manchester United
Liga Inggris 22 September 2021, 21:20 -
Jumpa West Ham Dua Kali Dalam Tiga Hari, Solskjaer: Gaskeun!
Liga Inggris 22 September 2021, 20:01 -
Juan Mata: Manchester United Wajib Sapu Bersih Kemenangan Sebelum Jeda Internasional
Liga Inggris 22 September 2021, 18:01
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39