Walcott Tak Mau Bahas Kontrak Baru Dengan Arsenal
Editor Bolanet | 7 Juni 2015 16:35
Walcott menyatakan kalau saat ini dirinya tengah fokus pada timnas Inggris dan menyerahkan seluruh masalah kontrak dengan Arsenal kepada agennya.
Masa depan saya baik-baik saja. Saya telah bermain dan ingin terus bermain bagus untuk klub. Namun saat ini saya sedang berkonsentrasi pada timnas Inggris. katanya.
Terkait masalah kontrak, saya baru akan menanggapinya setelah urusan saya selesai. Saya rasa sangat penting untuk berkonsentrasi pada apa yang saya lakukan saat ini. Saya menyerahkan masalah kontrak baru sepenuhnya kepada agen saya. tegas Walcott. [initial]
Baca Juga:
- Apa Rencana Wenger Setelah Pensiun dari Arsenal?
- Higuain Jadi Target Buruan Arsenal
- Mesut Ozil Jadi Duta Sosial Sepakbola Jerman
- Finis Empat Besar, Chelsea, City, Arsenal dan MU Terima Hampir 400 Juta Pounds
- Eks Arsenal Tak Setuju Walcott Jadi Pengganti Giroud
- Eks Arsenal: Martinez No, Cavani Yes!
- Arsenal Disarankan Gaet Milner Atau Schneiderlin
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Higuain Jadi Target Buruan Arsenal
Liga Inggris 6 Juni 2015, 08:40 -
Mesut Ozil Jadi Duta Sosial Sepakbola Jerman
Bolatainment 4 Juni 2015, 11:06 -
Eks Arsenal Tak Setuju Walcott Jadi Pengganti Giroud
Liga Inggris 3 Juni 2015, 23:06
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39