Walcott: Lupakan Bellerin, Saya yang Tercepat di Arsenal
Editor Bolanet | 12 Desember 2015 23:20
Bellerin mampu menunjukkan tajinya dan menjadi bek kanan utama kepercayaan Arsene Wenger musim ini dan menjadi salah satu pemain yang dikenal punya kecepatan lari luar biasa.
Mantan pemain muda Barcelona belum lama ini memecahkan rekor sprint di klub London Utara dengan menempuh jarak 40 meter dalam 4,41 detik, melewati rekor Walcott dan Thierry Henry.
Namun demikian, Walcott belum lama mengatakan pada Copa 90: Jika kami melakukannya (adu sprint 100 meter dengan Bellerin-red) saya akan menang.
Namun Anda perlu ingat bahwa sprint 100 meter takkan pernah terjadi di pertandingan, karena Anda tidak perlu melakukannya, namun saya bersedia hanya untuk sekedar bersenang-senang.
Namun ia memang amat cepat. Hector adalah pemain yang lincah. Ada banyak orang yang butuh waktu, namun ia bisa melaju kencang dengan amat cepat. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Welbeck Terhormat Pernah Dibimbing Ferguson dan Wenger
Liga Inggris 11 Desember 2015, 21:53 -
Wenger: Alexis Sanchez Kembali Sebelum Natal
Liga Inggris 11 Desember 2015, 19:00 -
Wenger Datangkan Wanyama ke Arsenal Januari?
Liga Inggris 11 Desember 2015, 18:54 -
Wenger: Saya Tidak Akan Beli Benzema
Liga Inggris 11 Desember 2015, 18:01 -
Badai Cedera, Arsenal Tetap Pasif di Bursa Transfer
Liga Inggris 11 Desember 2015, 17:47
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39