Waduh, Naby Keita Menolak Tawaran Kontrak Baru di Liverpool?
Serafin Unus Pasi | 24 September 2021 17:00
Bola.net - Klub Premier League, Liverpool berpotensi berpisah dengan Naby Keita. Setelah sang gelandang memutuskan untuk menolak tawaran untuk memperpanjang kontraknya di Liverpool.
Keita merupakan salah satu pemain rekrutan Jurgen Klopp. Ia ditebus dengan harga yang cukup mahal dari RB Leipzig di tahun 2018 silam.
Kontrak Keita di Liverpool akan berakhir di tahun 2023. Melihat situasi tersebut, manajemen The Reds mencoba untuk memperpanjang kontrak sang gelandang.
Bild mengklaim bahwa proses negosiasi ini berjalan alot. Setelah Keita menolak tawaran dari manajemen Liverpool.
Simak situasi kotnrak Keita di bawah ini.
Jadi Sampingan
Menurut laporan tersebut, Keita secara garis besar kurang bahagia di Liverpool.
Semenjak ia datang, ia hanya jadi pemain figuran di skuat The Reds. Sementara ia menilai ia layak mendapatkan kesempatan lebih di Liverpool.
Itulah yang mendasari sang gelandang menolak perpanjangan kontrak di Liverpool.
Buka Kesempatan
Laporan yang sama mengklaim bahwa Keita tidak menutup kans untuk bertahan di Liverpool.
Namun ia memiliki sebuah tuntutan kepada Jurgen Klopp. Ia ingin mendapatkan jaminan menjadi starter reguler di skuat The Reds.
Jika tuntutan itu tidak dipenuhi, Keita bakal menolak terus semua tawaran perpanjangan kontrak dari Liverpool.
Cetak Gol
Keita baru-baru ini mencetak gol spektakuler bagi Liverpool.
Ia mencetak satu gol yang menghujam gawang Norwich City sehingga The Reds menang dengan skor 3-0.
(Bild)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wow, Real Madrid Ingin Bajak Trent Alexander-Arnold dari Liverpool
Liga Spanyol 23 September 2021, 22:18 -
Awas MU dan Chelsea, Liverpool Juga Berminat Pada Jude Bellingham
Bundesliga 23 September 2021, 19:00 -
Manchester City Diprediksi Bakal Kembali jadi Kampiun Premier League
Liga Inggris 23 September 2021, 18:32 -
Pujian Setinggi Langit Joe Gomez untuk Ibrahima Konate
Liga Inggris 23 September 2021, 17:13 -
Kabar Bagus untuk Liverpool, Ada Klub yang Berminat Membeli Karius
Liga Inggris 23 September 2021, 16:59
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39