Vieira: Jangan Buru-buru Coret MU dan Arsenal
Editor Bolanet | 4 Maret 2016 07:35
Arsenal mendapat banyak kritik usai mereka menelan dua kekalahan beruntun setelah dibungkam Swansea di kandang sendiri, setelah sebelumnya ditumbangkan Manchester United 2-3 di Old Trafford.
Sementara itu, United tengah berada di momen yang bagus dengan menyamai poin Manchester City, usai menang 1-0 atas Watford kemarin.
Saya kira setelah Arsenal kalah, City kalah, Leicester bermain imbang, bahkan Spurs juga kalah dari West Ham, Premier League masih amat terbuka dan menarik, tutur Vieira pada Four Four Two.
Saya kira fans menyukai drama seperti ini dan situasi yang ada dan saya masih percaya United ada di posisi yang bagus untuk memenangkan titel. Saya tahu masih ada 10 laga tersisa, namun 10 memberikan poin yang banyak.
Arsenal juga masih punya peluang, demikian halnya dengan City, dan saya akan hanya duduk di depan TV, menonton semua laga tersebut. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roy Hodgson Inginkan Luke Shaw di Euro 2016
Piala Eropa 3 Maret 2016, 22:53 -
Van der Sar Coret Ronaldo dari Enam Pemain Terbaik
Liga Inggris 3 Maret 2016, 20:16 -
Rashford Pemain Terbaik MU Bulan Februari
Liga Inggris 3 Maret 2016, 19:41 -
Ander Herrera Ingin MU Tembus Empat Besar
Liga Inggris 3 Maret 2016, 19:25 -
Pemain Akademi MU Bersinar, Van Gaal Puji Dua Sosok Ini
Liga Inggris 3 Maret 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39