Vieira: Ibrahimovic Bisa Buat Pogba Kian Berkembang
Editor Bolanet | 22 Agustus 2016 09:32
Vieira pernah bermain bersama Ibrahimovic di Inter Milan dan Juventus. Legenda Arsenal itu yakin bahwa Pogba akan semaki berkembang dengan kehadiran sang bomber di United.
Ada banyak pemain bagus di sekitarnya, banyak dengan karakter yang kuat, yang bisa membantunya untuk menunjukkan kemampuan terbaik, tutur Vieira pada The Mirror.
Ibrahimovic, cara saya mengenal dirinya, ia akan menjadi sosok yang bagus untuk membantunya mencari cara dan bermain seperti yang ia inginkan.
Ia tidak akan punya pilihan selain mendengarkannya! Ia akan membantunya, karena ia adalah rekan setim yang luar biasa.
Dan ketika ditanya apakah Pogba memiliki kemiripan dengannya semasa bermain, Vieira mengatakan: Dengan harga yang mereka bayar untuknya, ia memang wajib seperti itu! [initial]
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon: Pogba Paduan antara Platini dan Zidane
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 23:59 -
Schweinsteiger Akan Dijual Super Murah
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 23:43 -
Phil Jones Merapat ke Stoke City
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 23:21 -
Buffon: Pogba Pesaing Messi dan Ronaldo untuk Ballon d'Or
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 22:26 -
Mourinho Akan Jadikan Fonte Pembelian Kelima MU?
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 21:57
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39