Vidic Ungkap Bagaimana Pemain MU Tak Percaya Moyes
Editor Bolanet | 18 Maret 2016 08:50
Moyes ditunjuk untuk menggantikan pelatih legendaris Sir Alex Ferguson pada 2013 silam. Namun ia dinilai gagal total dan akhirnya dipecat pada April 2014 hingga akhirnya Setan Merah finish di posisi ketujuh.
Vidic sendiri bermain di Manchester United saat itu dan mengakui bagaimana besarnya tekanan yang diterima Moyes.
Kami merasa David Moyes akan mendapatkan waktu, tapi setelah satu bulan, tekanan itu dimulai, ujarnya kepada BBC Sport.
Itu adalah dua kali tekanan yang kami miliki daripada saat dilatih Ferguson. Orang-orang mempertanyakan David Moyes -dan sekarang Louis van Gaal- dengan cara yang tak pernah mereka lakukan sebelumnya, tambahnya.
Moyes mengubah beberapa hal. Dan beberapa pemain mulai bertanya-tanya mengapa. Tapi itu adalah sebuah reaksi alami. Media mengatakan itu adalah masalah. Itu bukanlah masalah, dia berusaha keras, tapi itu tak terjadi. Tekanan pun semakin meningkat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Sindir UEFA Yang Tak Hukum Fellaini
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 23:38 -
Darmian Bantah Akan Tinggalkan MU
Liga Inggris 17 Maret 2016, 23:11 -
Tak Ada Blind dan Herrera, Ini Skuat MU Lawan Liverpool
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 21:11 -
Liverpool Siap Kerja Keras Lagi Lawan MU
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 19:06 -
Liga Inggris 17 Maret 2016, 17:59
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39