Vidic: Masa Transisi, Tetap Wajib Raih Trofi
Editor Bolanet | 15 Januari 2014 10:40
- Nemanja Vidic menolak untuk mengubah targetnya bersama Manchester United musim ini. Bek tangguh asal Serbia ingin klubnya terus meraih yang terbaik, meski mereka sedang berada di dalam kondisi terpuruk menyusul masa transisi dari Sir Alex Ferguson ke David Moyes.
Ekspektasi saya selalu sama. Akan selalu sama setiap tahun di Manchester United, bukan hanya karena kami memilki manajer baru, kata Vidic pada The Mirror.
Ekspektasi semacam itu datang dari para pemain, klub, fans, dan juga manajer. Selalu ada keinginan untuk memenangkan pertandingan dan trofi, pungkas Serbinator.
Vidic harus membutkikan determinasinya itu, ketika United menghadapi Chelsea di lanjutan Premier League hari Minggu ini. [initial]
(mir/rer)
Ekspektasi saya selalu sama. Akan selalu sama setiap tahun di Manchester United, bukan hanya karena kami memilki manajer baru, kata Vidic pada The Mirror.
Ekspektasi semacam itu datang dari para pemain, klub, fans, dan juga manajer. Selalu ada keinginan untuk memenangkan pertandingan dan trofi, pungkas Serbinator.
Vidic harus membutkikan determinasinya itu, ketika United menghadapi Chelsea di lanjutan Premier League hari Minggu ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bolatainment 14 Januari 2014, 23:16
-
Buffon: United Pasti 'Buta' Tak Tahu Kualitas Pogba
Liga Italia 14 Januari 2014, 22:01 -
10 Pemain Asing Terkaya di Premier League
Editorial 14 Januari 2014, 21:38 -
Lawan Man United Jadi Comeback Lampard?
Liga Inggris 14 Januari 2014, 17:58 -
MU Kirim Neville Untuk Pantau Wonderkid Rayo Vallecano
Liga Inggris 14 Januari 2014, 13:47
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39