Vidic Hengkang, Rooney Kapten United?
Editor Bolanet | 6 Maret 2014 14:39
Klub saat ini memang diwajibkan untuk menentukan kapten anyar, menyusul kepastian kepergian Nemanja Vidic. Bek asal Serbia itu tidak akan memperpanjang kontraknya bersama klub di akhir musim panas ini dan sudah dipastikan bakal membela , setelah ada pernyataan resmi dari Nerazzurri kemarin sore.
Menurut Daily Star, Moyes sudah hampir pasti akan menunjuk Rooney sebagai pengganti Vidic, mengemban ban kapten klub dan ia tidak akan menunggu hingga Serbinator pindah untuk melaksanakan niatnya tersebut.
Menurut sumber dari pihak internal yang namanya dirahasiakan: Kapten yang ada saat ini sudah pergi dan ia (Moyes) mempromosikan Wayne, ikon tim, itu adalah langkah yang logis karena ialah masa depan.
Rooney sendiri belum lama ini sudah menyepakati kontrak selama lima tahun dengan United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: Jepang 4-2 Selandia Baru
Open Play 5 Maret 2014, 22:46 -
Van Persie - Robben Diragukan Tampil Versus Prancis
Piala Dunia 5 Maret 2014, 21:34 -
De Boer: Van Persie Akan Hengkang dari United
Liga Inggris 5 Maret 2014, 21:32 -
Vidic Sangat Senang Memilih Inter
Liga Italia 5 Maret 2014, 20:54 -
Agen Vidic: Inter Berhasil Kalahkan Tawaran Dari Tim Lain
Liga Italia 5 Maret 2014, 20:28
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39