Vidic Dukung Keputusan Schweinsteiger Tinggalkan MU
Rero Rivaldi | 23 Maret 2017 14:20
Bola.net - - Nemanja Vidic belum lama ini memberikan dukungan pada Bastian Schweinsteiger, yang baru memutuskan untuk melanjutkan karirnya di Amerika Serikat.
Pemenang Piala Dunia bersama Jerman mengumumkan kemarin bahwa ia akan meninggalkan Manchester United. Dan mantan pemain Bayern Munchen itu mengatakan ia akan membela klub MLS, Chicago Fire.
Schweinsteiger sendiri mengalami dua tahun yang sulit di Old Trafford sebelumnya. Dan Vidic sepertinya percaya bahwa mantan kapten timnas Jerman itu sudah membuat keputusan yang sempurna terkait perjalanan karirnya di masa mendatang.
Legenda United itu mengatakan di The Pitch: Saya kira itu adalah keputusan yang bagus darinya.
Dia adalah pemain top, bermain di level atas selama 15 tahun, dia memenangkan begitu banyak trofi. Dia mengalami masalah musim lalu, itulah mengapa dia tidak bermain dan usianya membuat dia sulit kembali ke bentuk permainan terbaik.
Dia sudah berlatih dengan baik di beberapa bulan terakhir dan terlihat fit dan bagi saya dia masih punya energi untuk bermain dan menunjukkan yang terbaik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 22 Maret 2017, 22:29
-
Kisah Awal Perselisihan Ibrahimovic Dengan Guardiola
Liga Inggris 22 Maret 2017, 21:58 -
Ferguson Minta MU Juara Liga Europa
Liga Eropa UEFA 22 Maret 2017, 20:35 -
Lindelof: Bertahan di Benfica Adalah Keputusan Mudah
Liga Inggris 22 Maret 2017, 18:14 -
Nasib Pemain MU Yang Dibeli Louis Van Gaal
Editorial 22 Maret 2017, 16:20
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40