Varane Tak Butuh Bantuan Pogba untuk Adaptasi di MU
Aga Deta | 26 Agustus 2021 09:07
Bola.net - Paul Pogba mengungkapkan Raphael Varane tidak butuh bantuannya perihal adaptasi di Manchester United. Menurut Pogba, rekan senegaranya tersebut sudah beradaptasi dengan baik di klub barunya.
Varane merupakan salah satu pemain baru yang didatangkan MU pada bursa transfer musim panas ini. Bek asal Prancis itu direkrut dari Real Madrid.
Varane masih belum membuat debutnya bersama Setan Merah. Namun, pemain berusia 28 tahun itu berada di skuad MU saat ditahan imbang 1-1 oleh tuan rumah Southampton.
Adaptasi Varane
Bermain di Inggris jadi pengalaman baru buat Varane. Menurut Pogba, rekannya di Les Bleus ini tidak butuh bantuannya perihal adaptasi.
"Saya pikir dia tidak membutuhkan saya untuk beradaptasi," kata Pogba dikutip dari laman Manchester United.
“Dia bisa menyesuaikan diri dengan sendirinya. Dia adalah seseorang yang sangat dewasa, pria yang sangat baik.
"Saya pikir Anda bisa melihat dia sangat baik dengan semua orang. Dia sangat bagus di ruang ganti. Itu sangat penting dalam sepak bola."
Kualitas Varane
Pogba sangat tidak meragukan kemampuan yang dimiliki Varane. Menurutnya, kedatangan mantan pemain RC Lens tersebut bisa membantu tim.
“Dia adalah pemain top, pemain top dan membawa pengalamannya, kualitas dan kepribadiannya, bahkan di luar lapangan, untuk membantu tim,” ungkapnya.
Sumber: Manchester United
Baca Juga:
- Pembagian Pot Drawing Liga Champions 2021/22: MU dan AC Milan Rawan Gabung Grup Neraka
- Lengkap Sudah! Inilah Daftar 32 Tim Kontestan Fase Grup Liga Champions 2021/22
- Hasil Undian Babak Ketiga Carabao Cup: Manchester United Ketemu Siapa?
- Solskjaer Indikasikan Aktivitas Manchester United di Bursa Transfer Sudah Selesai
- Manchester United Masih Optimistis Pertahankan Paul Pogba
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Masih Optimistis Pertahankan Paul Pogba
Liga Inggris 25 Agustus 2021, 23:54 -
Abaikan Arsenal, Kieran Trippier Dambakan Gabung MU
Liga Inggris 25 Agustus 2021, 23:26 -
Satu Suara! Murtough-Solskjaer Prioritaskan Transfer Erling Haaland di 2022
Liga Inggris 25 Agustus 2021, 21:23 -
Hore! Ada yang Minat Rekrut Phil Jones Nih, MU!
Liga Inggris 25 Agustus 2021, 20:40 -
Bukan MU atau Chelsea, Wonderkid Barcelona Ini Pilih Terbang ke Jerman
Bundesliga 25 Agustus 2021, 19:00
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39