Van Persie Siapkan Bingkai Untuk Foto Juara United
Editor Bolanet | 7 Mei 2013 16:10
Setelah selama delapan tahun bersama selalu gagal merengkuh trofi liga, pria asal Belanda itu justru berhasil menggapai di musim pertamanya bersama Setan Merah. Mimpi di awal musim pun terbayar lunas, kendati memunculkan kontroversi.
Untuk itu, penyerang 29 tahun itu mengaku bakal menyiapkan tempat khusus, untuk meletakkan foto selebrasi juaranya bersama The Red Devils, yang rencananya bakal diadakan akhir pekan ini, usai laga versus Swansea City.
Saya telah menunggu begitu lama untuk menjadi seorang juara dan ini lebih manis dari yang saya pikirkan, kali ini terasa indah. Saya merasa terbang di atas awan. Inilah perasaan yang anda impikan. Segalanya tentang merengkuh trofi, ujar Van Persie kegirangan.
Ada beberapa foto hebat yang diambil usai laga lawan Aston Villa, di lapangan dan di ruang ganti. Namun ada satu yang kurang, yakni trofi. Gambar-gambar itu akan saya pasang di rumah, saya mengangkat trofi Premier League. Saya tak sabar melakukan momen tersebut. [initial] (mir/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
RVP Sudah Tak Sabar Angkat Trofi Juara United
Liga Inggris 6 Mei 2013, 19:09 -
Fergie: Gol Chelsea Hanya Keberuntungan
Liga Inggris 6 Mei 2013, 17:35 -
Dua Tim Manchester Bertarung Dapatkan Bintang Muda Spanyol
Liga Champions 6 Mei 2013, 16:18 -
Cech: Chelsea Sukses Miliki Momentum Besar
Liga Inggris 6 Mei 2013, 16:10 -
Ferguson Janjikan Pemain Top Untuk Musim Depan
Liga Inggris 6 Mei 2013, 15:46
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39