Van Persie: Kemenangan United Kembalikan Kepercayaan Fans
Editor Bolanet | 29 September 2014 00:01
- Striker Manchester United, Robin van Persie, merasa bahwa kemenangan klubnya atas West Ham amat penting untuk mengembalikan rasa percaya diri semua orang.
Tim Setan Merah mampu bangkit dari kekalahan memalukan atas Leicester di pekan sebelumnya dengan kemenangan 2-1 di kandang sendiri, dalam duel yang diwarnai oleh kartu merah dari Wayne Rooney.
Saya pikir hal ini jauh lebih dari sekedar tiga angka. Amat vital meraih tiga poin untuk membuat kepercayaan semua orang kembali dan begitu pula dengan fans, mereka selalu ada di belakang kami dan itu hebat, tutur Van Persie pada reporter.
Saya pikir kami bermain bagus di babak pertama, namun di babak kedua pertandingan benar-benar berjalan berbeda karena kartu merah. Pada saat itu kami sedikit tegang, namun kami bermain amat baik dan semua orang berjuang keras, tutupnya.
Setan Merah kini duduk di peringkat tujuh klasemen sementara Premier League. [initial]
(sm/rer)
Tim Setan Merah mampu bangkit dari kekalahan memalukan atas Leicester di pekan sebelumnya dengan kemenangan 2-1 di kandang sendiri, dalam duel yang diwarnai oleh kartu merah dari Wayne Rooney.
Saya pikir hal ini jauh lebih dari sekedar tiga angka. Amat vital meraih tiga poin untuk membuat kepercayaan semua orang kembali dan begitu pula dengan fans, mereka selalu ada di belakang kami dan itu hebat, tutur Van Persie pada reporter.
Saya pikir kami bermain bagus di babak pertama, namun di babak kedua pertandingan benar-benar berjalan berbeda karena kartu merah. Pada saat itu kami sedikit tegang, namun kami bermain amat baik dan semua orang berjuang keras, tutupnya.
Setan Merah kini duduk di peringkat tujuh klasemen sementara Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fergie Sudah Bujuk Ronaldo Kembali ke MU?
Liga Inggris 28 September 2014, 23:22 -
Gullit: Van Gaal Membangun United Dengan Cara Yang Keliru
Liga Inggris 28 September 2014, 22:56 -
Gullit Kecam Kebijakan Transfer Van Gaal
Liga Inggris 28 September 2014, 22:29 -
Ander Herrera Berharap Segera Pulih
Liga Inggris 28 September 2014, 21:40 -
Liga Inggris 28 September 2014, 21:19
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39