Van Persie Kembali ke Arsenal Musim Depan?
Editor Bolanet | 2 Februari 2014 23:18
Ketika mempresentasikan Juan Mata sebagai pemain baru United, David Moyes mengindikasikan bahwa akan ada cuci gudang di Manchester United musim panas nanti. Yang mengejutkan adalah bahwa Van Persie bisa masuk dalam daftar jual United nanti.
Van Persie akan diizinkan pergi jika United sudah memastikan bisa mempertahankan jasa Wayne Rooney. Hingga saat ini Rooney memang belum bersedia memperpanjang kontraknya di Old Trafford yang akan berakhir pada Juni 2015 mendatang.
Di sisi lain, meski tampil bagus sejak musim lalu, Van Persie disebut tidak menyukai metode kepelatihan Moyes. Musim ini RVP sudah dikabarkan berselisih dengan Moyes dua kali perihal metode latihan yang dianggap terlalu keras.
Arsenal sendiri bukanlah tim yang suka mengontrak pemain senior. Namun untuk Van Persie, Arsene Wenger dikabarkan mau memberi pengecualian. Terlebih lagi, usaha Arsenal untuk menambah satu penyerang berkualitas hingga saat ini belum bisa terwujud. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Transfer Termahal EPL Januari 2014
Editorial 1 Februari 2014, 14:24 -
Carrick Bisa Main Lawan Stoke City
Liga Inggris 1 Februari 2014, 10:17 -
Liga Inggris 1 Februari 2014, 10:03
-
Lebih Banyak Rugi, Milan Batal Gaet Nani
Liga Italia 1 Februari 2014, 00:07 -
Moyes: Urusan Kami di Bursa Sudah Selesai
Liga Inggris 31 Januari 2014, 20:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39