Van Nistelrooy Pengaruhi Depay ke MU
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 15:56
- Memphis Depay mengakui bahwa Ruud Van Nistelrooy ikut mempengaruhi keputusannya untuk bergabung dengan Manchester United.
Pemain Belanda, yang baru saja mencetak gol perdana untuk United ke gawang San Jose Earthquakes - mengikuti jejak Van Nistelrooy dengan hengkang dari PSV dan bergabung dengan United.
Van Nistelrooy sanggup mencetak 150 gol di lima musim karirnya di Old Trafford sebelum akhirnya pindah ke Real Madrid.
Kami sempat bicara tentang betapa besar klub ini. Bagaimana fans yang ada di sini. Namun kami juga akan berbicara mengenai masa depan dari banyak hal lain, tutur Depay menurut laporan The Express.
Tentu saja, ia merupakan seorang legenda bagi Manchester United, pungkasnya.
United akan bersiap menghadapi Barcelona di International Challenge Cup akhir pekan ini. [initial]
(exp/rer)
Pemain Belanda, yang baru saja mencetak gol perdana untuk United ke gawang San Jose Earthquakes - mengikuti jejak Van Nistelrooy dengan hengkang dari PSV dan bergabung dengan United.
Van Nistelrooy sanggup mencetak 150 gol di lima musim karirnya di Old Trafford sebelum akhirnya pindah ke Real Madrid.
Kami sempat bicara tentang betapa besar klub ini. Bagaimana fans yang ada di sini. Namun kami juga akan berbicara mengenai masa depan dari banyak hal lain, tutur Depay menurut laporan The Express.
Tentu saja, ia merupakan seorang legenda bagi Manchester United, pungkasnya.
United akan bersiap menghadapi Barcelona di International Challenge Cup akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Komentar Van Gaal Tentang Andreas Pereira
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:53 -
Herrera Ingin Serap Ilmu Schweinsteiger
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:35 -
Van Gaal: De Gea Main, Di Maria Absen Lawan Barcelona
Liga Inggris 22 Juli 2015, 20:22 -
'Manchester United Klub Hebat'
Liga Inggris 22 Juli 2015, 19:40 -
Pertukaran Ramos-De Gea Memasuki Babak Baru?
Liga Inggris 22 Juli 2015, 18:34
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39