Van Gaal Yakin Tak Akan Dipecat
Editor Bolanet | 29 Desember 2015 04:09
Hasil itu dipercaya akan semakin mempersulit situasi Louis Van Gaal di United saat ini. Sebelumnya sudah banyak beredar rumor bahwa Van Gaal akan dipecat jika gagal meraih kemenangan lagi.
Van Gaal merasa masih mendapatkan dukungan dari pemain dan suporter Man United. Karenanya, ia yakin para petinggi klub juga akan mempertahankannya.
Buat saya, topik ini tidak menarik karena saya tidak punya pengaruh. Saya hanya bisa bekerja bersama pemain saya. Anda bisa lihat para pemain bertarung untuk saya dan bermain bagus. Setelah meraih hasil ini pun, para fans masih memberikan aplaus, jadi saya tidak khawatir. Tak ada yang pasti dalam sepakbola, tapi saya percaya penuh kepada petinggi klub, tegas Van Gaal kepada BT Sports.
Man United sebenarnya sudah delapan pertandingan beruntun gagal meraih kemenangan. Terakhir kali mereka mendapatkan kemenangan adalah pada 21 November silam saat menghadapi Watford. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus-Inter Milan Ramaikan Perburuan Fabregas
Liga Italia 28 Desember 2015, 21:54 -
Agen: Guardiola Mungkin Cuti Setahun
Liga Eropa Lain 28 Desember 2015, 21:42 -
MU Masih Bisa Juara Premier League
Liga Inggris 28 Desember 2015, 18:54 -
Hiddink Juga Meragukan Kapasitas Falcao
Liga Inggris 28 Desember 2015, 17:56 -
Tak Bahagia di Chelsea, Fabregas Dilirik Manchester City
Liga Inggris 28 Desember 2015, 16:54
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10