Van Gaal Sudah Tahu Januzaj Bakal Gagal di Dortmund
Editor Bolanet | 8 Januari 2016 23:35
Pemain 20 tahun tersebut baru saja kembali ke Manchester setelah Dortmund mengembalikannya ke Old Trafford. Klub Jerman tersebut menggagalkan rencana yang awalnya akan meminjamnya hingga akhir musim. Selama di Signal Iduna Park, Januzaj mengalami kesulitan sehingga tak pernah sekalipun menjadi pemain starter di Bundesliga.
“Saya berharap ia bisa menunjukkan talentanya tahun ini di Manchester United,” ucap Van Gaal menyambut kedatangan kembali Januzaj ke dalam skuatnya.
“Saya percaya akan talenta yang dimiliki Adnan Januzaj. Saya menduga ia bakal mengalami kesulitan di Dortmund, sayangnya, dugaan itu benar,” sambung Van Gaal.
Pelatih asal Belanda tersebut juga mengatakan bahwa Januzaj masih perlu mengembalikan kebugarannya sebelum bermain untuk MU. Sebab selama di Jerman, ia jarang mendapat kesempatan bermain selama 90 menit penuh. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Alasan Januzaj Harus Kembali ke MU
Liga Inggris 7 Januari 2016, 23:49 -
Apa yang Akan Dilakukan Moyes Jika Latih MU Lagi?
Liga Inggris 7 Januari 2016, 22:02 -
Rapor Adnan Januzaj di Dortmund
Liga Eropa Lain 7 Januari 2016, 21:12 -
Martial, Sosok Paling Berpengaruh Ke-9 di Prancis
Liga Inggris 7 Januari 2016, 19:56 -
Liga Inggris 7 Januari 2016, 19:56
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39