Van Gaal: Shaw, Rooney, dan Young Bisa Main di Final FA
Editor Bolanet | 15 Maret 2016 07:36
Setan Merah bermain imbang melawan West Ham di Old Trafford akhir pekan lalu dan akan memainkan laga ulangan di Upton Park.
Sang pemenang akan menghadapi Everton di semifinal dan Van Gaal percaya para pemain yang cedera bisa menggunakan kompetisi ini sebagai motivasi ekstra.
Saya sudah melihat pertandingan yang menghibur dan kami masih bertahan di tiga kompetisi. Jadi saya mengatakan pada Shaw, Rooney, dan Young, semua pemain, kalian masih bisa bermain di final, tutur Van Gaal pada Daily Star.
Amat penting bagi kami untuk terus bertahan di kompetisi ini, karena ada banyak pemain yang bakal kembali pulih dan sekarang ada Schweinsteiger, yang sudah bermain selama 15 menit, jadi saya punya banyak opsi.
Namun saya masih harus menanti beberapa pemain lain selama beberapa pekan mendatang dan ini tidak mudah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bicara Mourinho Bisa Berdampak Buruk pada MU
Liga Inggris 14 Maret 2016, 20:57 -
Mata: Lawan Liverpool Ibarat Final
Liga Eropa UEFA 14 Maret 2016, 20:24 -
Jika Tak Inkonsisten, Pogba Bisa Masuk Lima Besar Terbaik Dunia
Liga Italia 14 Maret 2016, 19:31 -
Hajar Emre Can, Fellaini Bebas Hukuman dari UEFA
Liga Eropa UEFA 14 Maret 2016, 18:30 -
Merson Kritik Van Gaal Karena Terus Mainkan Rashford
Liga Inggris 14 Maret 2016, 18:25
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39