Van Gaal Sempat Ingin Tarik Juan Mata
Editor Bolanet | 3 Maret 2016 07:00
Mata mengeksekusi bola mati dan sekaligus memastikan tuan rumah menang 1-0 di Old Trafford. United pun mencatat dua kemenangan beruntun perdana di liga untuk kali pertama sejak November.
Saya senang ia mencetak gol, ia menjadi kapten hari ini, jadi saya kira itu memberinya keberuntungan. Saya sempat meragukan Ander dan Mata, namun kala itu kami coba menukar posisi Rashford dan Martial,tutur Van Gaal pada Sky Sports.
Kemudian kami mendapat momentum lagi dan Mata juga sempat mengalami masalah fisik. Jadi saya ingin mengganti Herrera, namun saya lihat Mata seperti mengalami cedera.
Namun untungnya itu tidak terjadi dan saya senang melihat mereka ada di lapangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Gunakan Pendekatan Berbeda pada Pemain
Liga Inggris 2 Maret 2016, 21:54 -
Juan Mata Siap Layani Martial-Rashford
Liga Inggris 2 Maret 2016, 20:52 -
Welbeck Senang Rashford Bobol Gawang Arsenal
Liga Inggris 2 Maret 2016, 20:29 -
Blind Kerasan Sebagai Bek Tengah MU
Liga Inggris 2 Maret 2016, 19:10 -
Blind: Depay Sudah Banyak Berkembang
Liga Inggris 2 Maret 2016, 18:57
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39