Van Gaal Sebut Januzaj Tak Punya Masa Depan Bersamanya
Editor Bolanet | 12 September 2015 21:00
Pemain Belgia dikirim ke Borussia Dortmund sebagai pemain pinjaman di musim panas ini, usai sempat kesulitan menembus tim inti di bawah asuhan Louis van Gaal musim lalu.
Saya sudah mengatakan pada Januzaj untuk memberikannya kesempatan di posisi nomor sembilan dan mungkin nomor 10, jelas Van Gaal pada reporter.
Saya sudah melakukan hal tersebut dan kemudian mengambil keputusan bahwa mungkin akan jauh lebih baik baginya untuk mencoba atmosfer lain dan, ia akan bermain lebih banyak bersama mereka dan kita lihat apakah ia bisa terus berkembang, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Ditegur Carrick dan Rooney karena Ruang Ganti Membosankan
Liga Inggris 11 September 2015, 23:59 -
Gerrard Masih Tak Terima Dianggap Pemain Biasa Oleh Ferguson
Liga Inggris 11 September 2015, 23:33 -
Mignolet Isyaratkan Lovren Akan Main Kontra MU
Liga Inggris 11 September 2015, 23:04 -
De Gea Bertahan di Manchester, Sang Kekasih Tetap Cinta
Bolatainment 11 September 2015, 22:13 -
Liverpool vs MU, Rodgers Pastikan Sturridge Masih Absen
Liga Inggris 11 September 2015, 21:13
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39