Van Gaal: Saya Tidak Senang dengan Permainan MU
Editor Bolanet | 3 Desember 2014 07:26
- Manajer Manchester United, Louis Van Gaal, mengaku tidak puas dengan permainan timnya kala mengalahkan Stoke City 2-1 (03/12).
Gol-gol Setan Merah di Old Trafford dicetak oleh Marouane Fellaini dan Juan Mata, yang hanya mampu dibalas satu oleh tim tamu lewat aksi Steven N'Zonzi.
Saya tidak senang dengan penampilan kami. Saya tidak puas di babak pertama. Kami tidak tampil se-agresif di laga sebelumnya dan kami ingin terus mempertahankan gaya tersebut, tutur sang manajer pada reporter.
Di babak kedua kami bermain lebih baik, mempertahankan posisi, lebih agresif, namun anda harus menyelesaikan peluang yang ada. Wilson harusnya melakukannya, begitu juga dengan Fellaini. Sulit ketika anda menghadapi bola panjang dan De Gea melakukan penyelamatan yang cukup bagus tadi. Manchester United sejatinya memang layak menang, pungkasnya. [initial]
(gl/rer)
Gol-gol Setan Merah di Old Trafford dicetak oleh Marouane Fellaini dan Juan Mata, yang hanya mampu dibalas satu oleh tim tamu lewat aksi Steven N'Zonzi.
Saya tidak senang dengan penampilan kami. Saya tidak puas di babak pertama. Kami tidak tampil se-agresif di laga sebelumnya dan kami ingin terus mempertahankan gaya tersebut, tutur sang manajer pada reporter.
Di babak kedua kami bermain lebih baik, mempertahankan posisi, lebih agresif, namun anda harus menyelesaikan peluang yang ada. Wilson harusnya melakukannya, begitu juga dengan Fellaini. Sulit ketika anda menghadapi bola panjang dan De Gea melakukan penyelamatan yang cukup bagus tadi. Manchester United sejatinya memang layak menang, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Dukung Van Persie Bangkit
Liga Inggris 2 Desember 2014, 20:37 -
Parker Sarankan MU Beli Bek Bertipe Pemimpin
Liga Inggris 2 Desember 2014, 20:14 -
Legenda Arsenal Ini Jagokan Man United Masuk Empat Besar
Liga Inggris 2 Desember 2014, 19:48 -
Young Yakin United Akan Lewati Periode Natal Dengan Sukses
Liga Inggris 2 Desember 2014, 19:18 -
'Bersama Van Gaal, United Akan Terus Meningkat'
Liga Inggris 2 Desember 2014, 17:52
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39