Van Gaal: Rooney Bangkit Karena Istirahat Cukup
Editor Bolanet | 4 Januari 2016 08:25
Rooney yang telah mendapatkan banyak kritik karena performanya hanya jadi cadangan saat melawan Stoke City. Namun dirinya kembali tampil saat melawan Chelsea dan saat menang melawan Swansea City.
Pada dua laga terakhir itu, Rooney memang mampu tampil gemilang. Setelah tak mencetak gol lawan Chelsea, Rooney membuktikan kembali ketajamannya dengan gol ke gawang Swansea.
Saya berkata pada Rooney bahwa itu adalah pertandingan kedua beruntun di mana ia melakukannya dengan sangat baik, ungkap Rooney.
Tapi saya tak berpikir itu karena saya meninggalkannya saat lawan Stoke. Dia memainkan semua pertandingan dan terkadang seorang pemain butuh istirahat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruud Gullit Kritik Habis Memphis Depay
Liga Inggris 3 Januari 2016, 20:53 -
Juventus Saingi MU Kejar 'Anthony Martial' Jilid Dua
Liga Italia 3 Januari 2016, 18:51 -
Van Gaal Akui Buang-buang Waktu Kontra Swansea
Liga Inggris 3 Januari 2016, 17:52 -
Van Gaal: Saya Hanya Ingin Membuang Waktu
Liga Inggris 3 Januari 2016, 17:46 -
Kerja Keras di Juve, Pogba Anggap Man United Seperti Tempat Liburan
Liga Champions 3 Januari 2016, 15:16
LATEST UPDATE
-
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10