Van Gaal: Rashford Akan Hadapi Banyak Tekanan Sekarang
Editor Bolanet | 4 April 2016 10:39
Ia sudah membuat lima gol dari delapan laga musim ini, termasuk di antaranya kala menentukan kemenangan atas Manchester City dua pekan silam.
Pertandingan pertama tidak terlalu sulit untuk para pemain muda, mereka biasanya akan memberikan segalanya, tutur Van Gaal pada Daily Mail.
Anda tidak mengharap apapun dari Marcus Rashford, namun sekarang, di momen seperti sekarang, anda akan melihatnya dengan cara yang berbeda. Ia mulai memenuhi ekspektasi dan tekanan padanya akan kian besar.
Kami harus menanti dan lihat apakah konsistensinya sama tingginya seperti Anthony Martial. Saya kira konsistensi Martial amat langka untuk pemain muda. Rashford sendiri sudah tampil bagus sejauh ini, namun ia harus membuktikannya untuk jangka waktu yang lebih lama. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester United vs Everton: Skor 1-0
Liga Inggris 3 April 2016, 23:55 -
Barkley Masuk Daftar Belanja MU
Liga Inggris 3 April 2016, 23:33 -
Van Gaal Kecam Jadwal Pramusim MU
Liga Inggris 3 April 2016, 18:22 -
Hodgson Garansi Rooney ke Euro 2016
Piala Eropa 3 April 2016, 16:31 -
MU Bisa Gagal Gaet Lukaku karena Kebencian Personal
Liga Inggris 3 April 2016, 15:28
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39