Van Gaal Puji Fans Manchester United
Editor Bolanet | 31 Desember 2014 05:40
Tentu ada kesan yang dirasakan oleh Louis van Gaal sepanjang memimpin United di tahun 2014. Dan kesan terbaik yang ia rasakan tak lepas dari peran yang dijalankan para pendukung setia The Red Devils.
Hal yang paling memuaskan saya adalah para fans, mereka luar biasa. Kami mengawali musim dengan buruk, meski begitu mereka tetap mendukung kami, mereka memiliki keyakinan besar pada tim dan manajer.
Saya ingin berterima kasih pada mereka karena mereka berperan penting dalam momen-momen sulit yang kami alami. tutur sang manajer pada MUTV.
Tetapi akan lebih membahagiakan bagi para pendukung United bila tim kesayangannya bisa memenuhi target yang dicanangkan sejak awal musim, yaitu kembali ke Liga Champions. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Everton Bantah Rumor Transfer Coleman ke United
Liga Inggris 30 Desember 2014, 22:09 -
Hodgson: Rooney Jalankan Tugas Kapten Dengan Baik
Liga Inggris 30 Desember 2014, 22:01 -
De Gea Merasa Seperti Captain America
Liga Inggris 30 Desember 2014, 21:51 -
Hodgson Puji Kontribusi Welbeck Kepada Inggris
Liga Inggris 30 Desember 2014, 21:33 -
De Gea Merasa Masih Bisa Lebih Hebat Lagi
Liga Inggris 30 Desember 2014, 21:10
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10