Van Gaal Ngotot MU Sudah Bermain Menyerang
Editor Bolanet | 9 Januari 2016 22:00
Van Gaal mengakhiri puasa kemenangan Setan Merah dengan sukses atas Swansea City pekan lalu, namun manajer Belanda tak percaya bahwa itu berarti tim telah melakukan perubahan dalam gaya bermain mereka.
Saya tidak setuju dengan analisis Anda, jelas Van Gaal pada The Mirror ketika timnya disebut sudah menunjukkan peningkatan dalam laga terakhir.
Kami selalu memainkan sepakbola menyerang, hanya saja kami mencetak gol ke gawang Swansea, itulah perbedaannya. Hal tersebut akan memberikan saya rasa percaya diri, namun kita harus lihat lebih lanjut, karena satu burung layang-layang tak menandakan musim panas sudah tiba.
Saya juga melihat apa yang terjadi di sesi latihan, namun tim juga harus bisa menunjukkan apa yang mereka bisa selama 90 menit pertandingan dan itulah mengapa sepakbola begitu luar biasa, karena Anda tidak akan pernah tahu apa yang bakal terjadi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Sudah Tahu Januzaj Bakal Gagal di Dortmund
Liga Inggris 8 Januari 2016, 23:35 -
Van Gaal Tak Khawatir Tergeser oleh Pep Guardiola
Liga Inggris 8 Januari 2016, 22:13 -
Prediksi Manchester United vs Sheffield United 10 Januari 2016
Liga Inggris 8 Januari 2016, 16:35 -
Lazio Minta MU Segera Lunasi Transfer Anderson
Liga Inggris 8 Januari 2016, 14:28 -
Cueki Rumor MU, Vardy Fokus ke Leicester
Liga Inggris 8 Januari 2016, 13:38
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39