Van Gaal Minta Giggs Amati Martial 12 Bulan
Editor Bolanet | 5 September 2015 12:40
- Louis van Gaal ternyata sudah menginstruksikan legenda Manchester United, Ryan Giggs, untuk mengamati Anthony Martial selama 12 bulan, menurut laporan Daily Star.
United pada akhirnya membeli pemain berusia 19 tahun tersebut dengan harga 36 juta poundsterling dari AS Monaco di musim panas ini.
Berbagai laporan mengatakan bahwa sang pemain sempat diminati oleh Tottenham dan beberapa klub lain seperti Chelsea dan Barcelona.
Namun laporan yang belum lama ini beredar mengatakan bahwa United sudah cukup lama mengamati Martial, dengan mengirimkan Giggs. Oleh karena itu, Setan Merah tak berpikir panjang untuk merekrut sang pemain muda di musim panas ini, meski ada banyak orang yang mengatakan bahwa klub sedang melakukan pembelian panik.
Martial sendiri akan mengenakan nomor punggung 9 di United dan bertekad membuktikan potensinya di Old Trafford musim ini. [initial]
(dst/rer)
United pada akhirnya membeli pemain berusia 19 tahun tersebut dengan harga 36 juta poundsterling dari AS Monaco di musim panas ini.
Berbagai laporan mengatakan bahwa sang pemain sempat diminati oleh Tottenham dan beberapa klub lain seperti Chelsea dan Barcelona.
Namun laporan yang belum lama ini beredar mengatakan bahwa United sudah cukup lama mengamati Martial, dengan mengirimkan Giggs. Oleh karena itu, Setan Merah tak berpikir panjang untuk merekrut sang pemain muda di musim panas ini, meski ada banyak orang yang mengatakan bahwa klub sedang melakukan pembelian panik.
Martial sendiri akan mengenakan nomor punggung 9 di United dan bertekad membuktikan potensinya di Old Trafford musim ini. [initial]
Baca Juga:
- Legenda Arsenal: Pecahkan Rekor Inggris, Rooney Bakal Kesulitan di MU
- Courtois Semangati De Bruyne Tunjukkan Aksi Terbaik di City
- 'Terus Dikritik, Wenger Buat Arsenal Stabil'
- Krisis Striker, Wenger Dibela Mantan Bek Arsenal
- Dipercaya Arsenal di EPL, Bek Spanyol Akui Makin Tangguh
- Bomber Muda Ini Diminta Tak Tinggalkan MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Prioritaskan Kontrak Neymar
Liga Spanyol 4 September 2015, 23:06 -
Hugo Lloris Bantah Tertarik ke MU
Liga Inggris 4 September 2015, 22:56 -
MU Coba Boyong Muller, Bale, Benzema & Ramos
Liga Inggris 4 September 2015, 22:03 -
City Juara Premier League Musim Ini, Chelsea Runner Up
Liga Inggris 4 September 2015, 20:47 -
Perez Ungkapkan Ketertarikan MU Pada Varane
Liga Spanyol 4 September 2015, 19:53
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39