Van Gaal: Menjambak Hanya Boleh Dilakukan Saat Seks
Editor Bolanet | 2 Mei 2016 06:21
Dalam sebuah duel, Fellaini menyikut Huth sementara Huth menjambak Fellaini. Van Gaal bahkan sempat menjambak rambut wartawan yang mewawancarainya setelah pertandingan.
Ketika anda melihat jambakan Huth kepada Fellaini, harusnya itu penalti. Apa saya boleh menjambak rambutmu? Rambutmu lebih pendek ketimbang Fellaini, tapi kalau saya jambak, reaksimu seperti apa? cetus Van Gaal kepada wartawan seperti dikutip London Evening Standard.
Menurut Van Gaal, menjambak hanya boleh dilakukan dalam hubungan seks sadomasokis. Entah apa maksudnya.
Semua orang hanya boleh menjambak dan dijambak dalam situasi hubungan seks sadomasokis. Tapi ini tidak diperbolehkan di situasi lainnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester United vs Leicester City: Skor 1-1
Liga Inggris 1 Mei 2016, 22:04 -
Mourinho Tetap Terima Bayaran Meski Tak Jadi ke MU
Liga Inggris 1 Mei 2016, 16:33 -
Wenger Minta Maaf pada Fans Arsenal
Liga Inggris 1 Mei 2016, 16:20 -
Pemain Leicester Ini Ternyata Pernah Ditolak MU
Liga Inggris 1 Mei 2016, 15:21 -
Louis van Gaal: Saya Pelatih MU Musim Depan
Liga Inggris 1 Mei 2016, 14:44
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39