Van Gaal: Manchester United Terus Latihan Menyerang
Editor Bolanet | 14 Mei 2016 02:48
Pelatih asal Belanda tersebut menyadari dirinya sering mendapat kritik atas masalah lini depan The Red Devils asuhannya.
Kami berlatih untuk mengatasi masalah ini. Saya rasa kami tak perlu lagi memperbaiki lini pertahanan karena sudah bagus, ucap Van Gaal jelang pertandingan menghadapi Bournemouth pekan ini.
Kami harus bisa mencetak gol lebih banyak dari lini serang seperti yang saya katakan pada awal musim. Kami perlu lebih kreatif, pemain cepat di lini serang. Kami harus mengubah itu karena itu sangat penting, jelasnya.
Saat ini, MU masih berada di peringkat lima berjarak dua poin dari Manchester City di peringkat empat yang merupakan zona terakhir jatah Liga Champions musim depan. Sementara itu, pertandingan EPL musim ini tinggal menyisakan satu laga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Akan Dipecat Jika Kalah Pekan Ini
Liga Inggris 13 Mei 2016, 23:36 -
Pochettino Ungkap Isi Pertemuan dengan Ferguson
Liga Inggris 13 Mei 2016, 23:22 -
MU Bisa Dapatkan Ibra Gratis, tapi Gaji Tinggi
Liga Inggris 13 Mei 2016, 22:01 -
Rio Ferdinand Sebut Upton Park Sebagai Stadion Yang Spesial
Liga Inggris 13 Mei 2016, 19:52 -
Masa Depan Van Gaal Ada di Tangan Woodward
Liga Inggris 13 Mei 2016, 19:18
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39