Van Gaal Lega Banyak Pemain MU Mulai Pulih
Editor Bolanet | 27 Februari 2016 23:00
Manajer asal Belanda, yang sebelumnya punya 14 pemain inti dalam daftar cedera, kini bisa mulai rileks mengingat ada beberapa nama yang dikabarkan sudah mengalami perkembangan signifikan dalam proses pemulihan kondisi mereka.
Saya amat senang dengan Rojo, yang sudah bermain selama 10 atau 15 menit dan ia menunjukkan bahwa ia sudah berada dalam form dan kondisi fisik yang prima. Ia amat bagus, tutur Van Gaal pada Goal International.
Namun saya masih harus mempersiapkannya sebelum ia bisa bermain penuh dan itu tidak mudah karena ia baru menjalani dua sesi latihan. Di hari pertama, ia bersama tim kedua, dan di hari kedua, ia bersama kami. Jadi saya mencoba mengambil resiko di sini.
Valencia juga sudah mulai berlatih kembali dan Fellaini juga - di bulan Maret, akan ada banyak pemain yang kembali dan kami akan kembali punya tim yang kuat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Tertarik Kualitas Rashford Debutan MU
Liga Inggris 26 Februari 2016, 23:47 -
Klopp Memang Ingin Bertemu MU di Liga Europa
Liga Eropa UEFA 26 Februari 2016, 22:18 -
Anaknya Ingin ke Arsenal, Ferdinand Kecewa
Liga Inggris 26 Februari 2016, 21:00 -
Redknapp Yakin Arsenal Bisa Kalahkan MU
Liga Inggris 26 Februari 2016, 20:40 -
Wenger: Lawan MU Penentu Juara
Liga Inggris 26 Februari 2016, 20:34
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39